Kekerasan Berbasis Gender di Situasi Bencana
Talk show Kekerasan Berbasis Gender yang diselenggarakan oleh PKBI Daerah Kalimantan Selatan dan ditayangkan di televisi serta youtube Banjar TV. Mengangkat tema Kekerasan Berbasis Gender di Situasi Bencana, talk show ini menghadirkan 2 narasumber, yaitu Hapniah., S.Pd., Direktur Eksekutif Daerah PKBI Kalimantan Selatan dan Dr. Iwan Riswandie, S.H., M.H., pengamat sosial berbasis hukum dari UNISKA serta dipandu oleh Rizki A.S. Febriani, PO Program Inklusi PKBI Daerah Kalimantan Selatan.
Komentar
Posting Komentar